ANALISIS RENCANA STANDARISASI ACCESS ROAD UNIT PERTOLONGAN KECELAKAAN PENERBANGAN DAN PEMADAM KEBAKARAN (PKP-PK) BANDAR UDARA SILAMPARI LUBUKLINGGAU

-, MUHAMMAD AZHAR RIFANDY ANALISIS RENCANA STANDARISASI ACCESS ROAD UNIT PERTOLONGAN KECELAKAAN PENERBANGAN DAN PEMADAM KEBAKARAN (PKP-PK) BANDAR UDARA SILAMPARI LUBUKLINGGAU. ANALISIS RENCANA STANDARISASI ACCESS ROAD UNIT PERTOLONGAN KECELAKAAN PENERBANGAN DAN PEMADAM KEBAKARAN (PKP-PK) BANDAR UDARA SILAMPARI LUBUKLINGGAU. (Unpublished)

[thumbnail of LAPORAN OJT II] Text (LAPORAN OJT II)
D.III TBL15A_MUHAMMAD AZHAR RIFANDY_OJT II_2025.pdf - Published Version
Restricted to Registered users only

Download (2MB) | Request a copy

Abstract

Laporan On the Job Training (OJT) ini membahas analisis dan perencanaan standarisasi access road Unit Pertolongan Kecelakaan Penerbangan dan Pemadam Kebakaran (PKP-PK) di Bandar Udara Silampari Lubuklinggau. Kondisi eksisting access road memiliki lebar 4 meter dan belum dilengkapi dengan pave shoulder, sehingga tidak sesuai dengan standar teknis berdasarkan KP No. 14 Tahun 2015 tentang Standar Teknis dan Operasi Peraturan Keselamatan Penerbangan Sipil Bagian 139 Volume IV. Tujuan kegiatan ini adalah merencanakan pelebaran access road menjadi 5 meter dengan bahu jalan selebar 1,5 meter di kedua sisi, serta menentukan rencana tebal lapisan perkerasan lentur dan analisis biaya pembangunan. Berdasarkan hasil perhitungan, tebal lapisan yang direncanakan meliputi lapisan permukaan (Laston/Hotmix) 11,4 cm, lapisan pondasi atas (Agregat A) 25 cm, dan lapisan pondasi bawah (Agregat B/Sirtu) 35 cm. Total rencana anggaran biaya (RAB) sebesar Rp366.500.000,00, sebanding dengan manfaat peningkatan keselamatan dan efisiensi pergerakan unit PKP-PK di Bandar Udara Silampari. Hasil perencanaan ini diharapkan dapat menjadi acuan bagi pihak bandara dalam mewujudkan fasilitas access road yang sesuai dengan standar keselamatan penerbangan.

Item Type: Article
Uncontrolled Keywords: Civil engineering, technic
Subjects: C Auxiliary Sciences of History > CE Technical chronology. Calendar
T Technology > TA Engineering (General). Civil engineering (General)
Divisions: DIII Teknik Bangunan dan Landasan
Depositing User: Mr. Muhammad Azhar -
Date Deposited: 16 Oct 2025 07:41
Last Modified: 16 Oct 2025 07:41
URI: http://repository.ppicurug.ac.id/id/eprint/756

Actions (login required)

View Item
View Item